Sinar matahari sangat penting bagi makhluk hidup di
bumi. Tetapi jika terlalu sering terkena sinar paparan matahari juga akan
mengakibatkan kanker kulit dan katarak. Radiasi UVB juga dapat mengakibatkan
kerusakan DNA. Berikut beberapa manfaat
sinar matahari bagi kesehatan:
1.
Mengandung
Vit D dan Serotin
Kedua
zat tersebut sangat baik untuk kehatan, Vit D sangat baik utuk kesehatan tulang
sedangakan hormon serotin mampu merangsang otak untuk mengatur suasana hati.
2.
Atasi
Depresi
Sinar
matahari dapat mengurangi gejala depresi ringan dengan cara melepaskan
endorfin. Endorfin adalah anti depresi alami yang dimiliki tubuh yang berguna
dalam kasus depresi musiman.
3.
Memperlancar
sirkulasi darah
Pembuluh
darah kapiler terbuka sehingga membuat sel-sel yang membawa nutrisi dan oksigen
masuk ke otak dengan baik.
4.
Meningkatkan
sistem kekebalan tubuh
Dengan
terpapar sinar matahari membuat tubuh menghasilkan sel darah putih yang
membantu menangkal infeksi.
5.
Detoksifikasi
tubuh
Paparan
sinar matahri meningkatkan sirkulasi darah sehingga racun-racun tereliminasi
melalui darah.
6.
Memperbaiki
kualitaas tidur
Paparan
sinar matahari meningkatkan produksi melatonin yang dibutuhkan untuk kualitas
tidur yang baik.
Begitu banyak manfaat penting sinar matahari pagi
yang bisa anda dapatkan. Rubhlah hidup anda mulai sekarang, bangun pagi dan
rasakan udara padi serta sinar matahari yang memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar